Buku ini berisi konsep-konsep dasar tentang organisasi dan manajemen di bidang kesehatan yang sangat penting untuk mendukung kompetensi dasar mahasiswa kesehatan masyarakat. Mahasiswa kesehatan masyarakat dipersiapkan untuk menjadi manajer dalam setiap organisasi (kecil maupun besar), baik di institusi pelayanan kesehatan maupun non-pelayanan kesehatan. Pemahaman dasar tentang konsep dasar organisasi, budaya organisasi, perilaku organisasi, perubahan organisasi, dan komunikasi dalam organisasi akan…